DIALEKSIS.COM | Jakarta - Presiden Prabowo Subianto memutuskan menghibahkan lahan pribadi seluas 20 ribu hektare untuk konservasi gajah di Provinsi Aceh. Pengumuman ini disampaikan oleh Kepala Kantor Komunikasi Kepresidenan Hasan Hasbi dalam konferensi pers, Senin (2/12).
DIALEKSIS.COM | Nasional - Pasangan calon nomor urut 2, Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming, telah memperoleh suara yang signifikan di beberapa provinsi Indonesia, dengan lebih dari 70 persen dukungan di dua dari 38 provinsi, berdasarkan hasil real count Pilpres 2024 yang diumumkan oleh KPU. Bahkan, mereka hampir mencapai ambang 70 persen suara di satu provinsi.